VISI

Pada tahun 2025 menjadi program studi yang unggul, kreatif, dan inovatif dalam mengembangkan Ilmu Pengetahuan Sosial transformatif berbasis kearifan lokal berdasarkan ketaqwaan, kecendekiaan, dan kemandirian.